Xanh SM Hadirkan Ride-Hailing Listrik dan Lapangan Kerja Berkelanjutan

Xanh SM Hadirkan Ride-Hailing Listrik dan Lapangan Kerja Berkelanjutan

Jakarta, CNN Indonesia — Xanh SM, sebuah layanan ride-hailing yang menggunakan kendaraan listrik, telah resmi diluncurkan di Jakarta. Inisiatif ini menawarkan solusi transportasi ramah lingkungan sekaligus membuka peluang kerja yang menarik bagi masyarakat Indonesia, didukung oleh sistem bagi hasil yang kompetitif. Di tengah kesibukan Jakarta, Xanh SM memperkenalkan pendekatan baru dalam transportasi perkotaan. Dengan lebih…